pembinaan ukm

Berawal dari terpuruknya UKM akibat pandemi dan semangat untuk bangkit kembali

Akibat dari pandemi Covid-19 yang mengalami peningkatan di awal tahun 2021, menyebabkan banyak usaha kecil menengah turun drastis omsetnya, bahkan sebagian banyak yang gulung tikar.

Kemudian terbatasnya skill, waktu dan biaya membuat mereka mengalami kendala untuk bangkit dari keterpurukan usaha karena pandemi ini. 

Disisi lain, bisnis yang berbasis online tetap eksis, bahkan ada yang mengalami kenaikan omset. Dari sinilah perlunya para pelaku UKM memiliki website untuk usahanya agar bisa tetap bertahan bahkan bisa meningkat 

Pengguna Internet Di Indonesia meningkat dari tahun ke tahun

Penetrasi online naik 70% hingga bulan Juli 2021. Dengan jumlah 201 juta pengguna internet, menjadika Indonesia salah satu pasar online  nomer 1 di Dunia.

Sangat disayangkan jika para pelaku UKM di Negeri ini tidak memanfaatkan peluang yang ada dengan mempromosikan bisnisnya secara online melalui website.

Apalagi prediksi kedepan pengguna internet akan semakin meningkat. Dan pemasaran online menjadi sebuah hal yang ‘wajib’ bagi para pemilik bisnis.

pengguna internet di indonesia

Pertumbuhan UKM Online masih terlalu kecil

Pemanfaatan internet oleh para pelaku UKM di Indonesia masih terlalu kecil. Hanya 21% UKM yang sudah Go Online dari total 64 juta UKM pada tahun 2021. Inipun masih banyak terpusat di Jakarta.

Elfaaza Media ikut membantu pertumbuhan UKM Go Online dengan menyediakan jasa pembuatan website UKM dengan biaya sangat terjangkau, agar target 30 juta UKM Go Online pada tahun 2024 tercapai

 

 

UKM Indonesia Go Online
ukm

Misi kami memberikan jasa layanan digital, khususnya pembuatan website UKM dengan harga terjangkau

Kami memulai langkah dengan memberikan layanan pembuatan website GRATIS untuk UKM hingga jasa pembuatan website berbayar bagi UKM yang sudah mulai berkembang, tentunya dengan harga yang sangat terjangkau

Layanan Yang Kami Tawarkan

Berikut beberapa layanan Elfaaza Media untuk mengakomodasi kebutuhan anda:

Kami menyediakan jasa layanan pembuatan website, baik untuk perusahaan, UMKM, organisasi, lembaga pendidikan, personal web/blog dan lainnya.

Anda tidak perlu lagi bingung memikirkan desain dan konten web serta perawatannya. Semua sudah tersedia dalam paket pembuatan website dengan harga terjangkau.

Kami membuat website bukan asal jadi. Website kami bangun di atas pondasi  SEO, sehingga akan mudah nantinya dalam melakukan optimasi di mesin pencarian.

SEO atau Search Engine Optimization adalah cara mengoptimalkan website sehingga mudah ditemukan oleh mesin pencari, sehingga akan semakin banyak orang yang mengunjungi situs dan mengenal bisnis Anda.

Kami melakukan langkah langkah SEO dengan seksama, dari mulai audit situs, riset keyword hingga SEO onpage. Kami menerapkan white hat SEO (sesuai peraturan Google) dalam metode optimasi, sehingga website Anda akan aman bertengger di peringkat atas tanpa resiko pelanggaran.

Jasa Content Placement

Content placement adalah salah satu strategi dalam digital marketing dengan menerbitkan konten atau artikel promosi ke dalam sebuah blog atau website bertrafik.

Saat ini website elfaaza.com memiliki jumlah pengunjung organik sebanyak 9.200 perbulan (versi afrefs) sehingga sangat layak untuk promosi bisnis dengan metode content placement.

kami juga bekerja sama dengan website lain yang memiliki trafik untuk penempatan konten sesuai dengan niche bisnis klien.

 

 

digital marketing

Pahami Sampai Dimana Tahap Usaha Anda, Kami akan Bantu Anda Di Tahap Manapun Usaha Anda

Namun anda harus merencanakan sesuatu untuk bisnis anda. Kami siap membantu agar bisnis anda makin berkembang dan mampu bersaing dengan kompetitor kompetitor besar sekalipun

bisnis rumahan

Terima Kasih Telah Terhubung Dengan Website Kami

Perkenalkan, saya Suparjo, orang yang ada dibalik website ini

Pernah belajar Jurnalistik di LPJI Ummul Quro’ Grobongan dan menyukai dunia bloging sejak tahun 2008. Saat ini tertarik dengan dunia Digital Marketing, khususnya SEO (Search Engine Optimization) dan web design.

Sebagai bentuk ketertarikan dengan dunia SEO, saya banyak bergabung dengan komunitas SEO di Indonesia dan mengikuti beberapa Pelatihan di bidang digital marketing.

Salah satu sertifikat yang pernah saya dapatkan adalah Certified Digital Marketing Associate dari Mahir Academy. Sertifikat ini resmi dan diakui oleh lembaga negara seperti Kementerian Hukum & HAM, KOMINFO & PERURI. 

Cara cek keaslian sertifikat: Buka link Kominfo.go.id atau peruri.co.id, kemudian upload sertifikat (PDF) dan cek hasilnya

Saat ini saya berdomisili di Boyolali Jawa Tengah. Namun untuk layanan dari Elfaaza Media sangat terbuka untuk perusahaan, organisasi, pelaku bisnis di wilayah manapun.

seo specialist

Kami adalah penyedia layanan pembuatan website dan digital agency yang membantu bisnis agar dapat tumbuh dan berkembang melalui digital marketing khususnya di bidang SEO (Serach Engine Optimization)

Hubungi Kami:

Copyright@2024 ~ elfaaza media